
JAKARTA (ISL News) - Program PT Nusantara Pelabuhan Handal atau PT NPH Tbk. terus berbagi mengembangkan kerja sama salah satunya dengan Fakultas Teknik Universitas Muhammadyah Jakarta (UMJ).
Baru-baru ini, secara reguler, Tim NPH berbagi pengetahuan
dan pengalaman dengan mahasiswa UMJ. Hal itu ditandai dengan ditandantangani
Nota Kesepahaman antara NPH dan UMJ, pada Rabu kemarin (10/10/23).
Dari NPH diwakili oleh Direktur SDM Bp. Sony Tan dan dari UMJ
diwakili oleh Dekan Fakultas Teknik Bp. Ir. Irfan Purnawan, S.T., M.Chem.Eng.
(Redaksi
ISL News/email:islnewstv@gmail.com),