
JAKARTA TANJUNG PRIOK (ISL News) - PT Pelindo Regional 2 Tanjung Priok melaksanakan kegiatan berbagi takjil di bulan ramadhan, kegiatan ini dilakukan mulai Senin, 17 Maret 2025 hingga Rabu, 19 Maret 2025.
Kegiatan ini
dipimpin langsung oleh Senior Manager SDM & Keuangan dan Senior Manager
Komersial. Pembagian takjil tersebut dilakukan di beberapa titik yaitu di Gate Pos
9, Gate Pos 8 dan Gate Pos 1.
Kegiatan ini
merupakan salah satu dari berbagai rangkaian kegiatan TJSL (Tanggung Jawab
Sosial dan Lingkungan) selama Bulan Ramadhan1446 Hijriah/2025.
Dengan
diadakannya pembagian takjil ini dapat menjadi pengingat kita semua bahwa
berbagi kebahagiaan dengan sesama adalah bagian dari ibadah dan bentuk rasa
syukur.
(Redaksi
ISL News/Humas Pelindo Regional 2 Tanjung Priok /email:islnewstv@gmail.com).